(BACA JUGA: Yamaha Lexi Punya Fitur yang Bikin Mesin Lebih Irit, Begini Cara Aktifkan dan Sistem Kerjanya)
“Servis berkalanya sesuai anjuran itu per kelipatan 2.000 km. Servis pertama di 1.000 km,” kata Romi Nuryadi, Mekanik Kawasaki Super Sukses Motor Depok kepada GridOto.com (2/6).
Selain servis ringan, Abah Custom juga menyediakan servis injektor.
“Biaya injector cleaner itu Rp 150 ribu. Disarankan tiap 3 bulan sekali. Efeknya tarikan motor jadi lebih enteng biasanya,” ucap Hilman.
Penggantian oli Kawasaki D-TrackerX ini umumnya membutuhkan dua botol oli.
Sekadar informasi, kapasitas oli dari Kawasaki D-TrackerX sebanyak 1,5 liter dan jika sekaligus mengganti filter olinya jadi 1,6 liter.
Abah Custom – (087878013030)
Jl. Damai, Kalisari, Pasar Rebo, Jakarta Timur.
Kawasaki Super Sukses Motor – (021-7702833)
Jl. Tirta Mulya, Sukmajaya, Depok, Jawa Barat.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR