Pemasangan ring spie ini di Satria F-150 pun tak terlalu sulit. Gimana caranya?
(BACA JUGA: Ide Brilian... Tips Simpel Ini Sukses Gagalkan Pencurian Yamaha NMAX, Maling Panik Lalu Kabur)
"Ya pertama-tama, sobat kudu buka head silindernya dulu dari mesinnya, hehe.." candak badak.
Ya kelessss gak dicopot, bor!
"Setelah mencopotan head, harus melepas per klep dari headnya. Lalu ring spienya diletakan di dudukan per klep. Jadi, urutan pemasangan ring spie, per klep, retainer, kuku macan, lalu shim-nya deh," terang Badak.
Tips dari bengkel rekanan komunitas Satria F-150 ini juga sudah banyak diterapkan ke pelanggannya nih.
Dengan modal Rp 15 ribu, sanggup memberikan kepuasan pengguna Satria F-150. "Yang enggak mau repot-repot, mampir ke bengkel kita bor. Sambil ngops-ngops (ngopi, red)," promosi Badak Jl. Beo No. 54, Ciputat, Sawah Lama, Tangerang Selatan.
KOMENTAR