MOTOR Plus-online.com - Sejatinya setiap varian motor memiliki spesifikasi dan jalur berbeda-beda.
Motor trail khusus diajal melibas medan rusak dan adventure membelah hutan.
Karena itu, motor jenis ini enggak salah kalau dibilang spesialis penggaruk tanah.
Motor sport biasa diajak dilintasan trek lurus dan lebih cenderung buat balapan.
(BACA JUGA: Jangan Takut, Pelanggar Aturan Ganjil Genap Enggak Akan Ditilang Polisi, Ini Alasannya)
Lalu kalau Harley-Davidson biasanya diajak riding santai dengan jarak tempuh menengah atau panjang (jauh).
Moge ini lebih asyik buat nongkrong atau sunmori sambil menikmati sajian kuliner.
Tapi bagaimana kalau Harley-Davidson diajak garuk tanah dan dipaksa terbang melewati gundukan yang cukup tinggi?
Pasti bahaya banget karena bobot motor yang berat dan memang bukan medannya melibas tanah.
Source | : | |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR