Cara Gampang Merontokan Cat di Motor Sebelum Dicat Ulang

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 11 Agustus 2018 | 09:24 WIB
Honda CT Trail Bikes
Paint remover bikin lapisan cat lama melunak dan terangkat

MOTOR Plus-online.com - Melakukan cat ulang pada kendaraan menjadi langkah paling cepat untuk membuat tampilan kendaraan terlihat berbeda.

Untuk mengecat ulang seluruh atau hanya sebagian motor sebenarnya bisa dilakukan sendiri.

Apalagi, sekarang cat semprot khusus untuk motor sudah tersedia dengan berbagai pilihan warna.

Nah, sebelum mengecat hal yang pertama harus dilakukan adalah merontokan cat lama di bagian yang akan kita cat.

(BACA JUGA : Isi Nitrogen Bikin Ban Lebih Awet, Ini Penjelasan Ahlinya)

Paling umum, cara menghilangkan cat lama ini dengan cara diampelas merata hingga cat hilang.

Tapi langkah ini sedikit kurang efektif dan menguras tenaga di bagian-bagian yang sulit terjangkau.

Tenang, sebenarnya ada langkah cepat untuk merontokan cat di motor.

Brother bisa menggunakan paint remover yang banyak tersedia di toko khusus cat.

(BACA JUGA : Terbukti Ampuh, Gara-gara Keyless Motor Ini Gagal Digondol Maling )



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular