MOTOR Plus-online.com - Siapa sangka, ternyata saat balapan berlangsung hujan perlengkapan yang dipakai oleh pembalap pun berbeda.
Mulai dari helm, sarung tangan, sepatu hingga wearpack juga pakai yang khusus buat hujan.
Fungsinya jelas, untuk membuat pembalap lebih tahan air ketika balap dalam kondisi hujan.
Yuk kita simak apa saja triknya!
(BACA JUGA : Kocak! Video Kelakuan Hafizh Syahrin Di Paddock Sambil Nunggu Kepastian Balap, Malah Perang-perangan)
1. Helm dengan visor dan ventilasi khusus
Dikutip dari boxrepsol.com, website dari tim Repsol Honda, para tim MotoGP melakukan ubahan di helm pembalapnya, agar tetap maksimal fungsinya.
Kita tahu saat hujan, kaca helm atau visor rentan mengembun karena tingginya kelembapan udara.
Untuk itulah digunakan visor yang sudah dilengkapi anti fog seperti Pinlock, agar mengurangi kabut.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR