(BACA JUGA: Part Substitusi Motor Terlaris)
Pihak SOIB, mengklaim powernya mampu memuntahkan 25,4 hp/7.000 rpm dan torsi 30 Nm/5.500.
Torsinya cukup ganas!
Hanya saja, napas gigi satu terbilang pendek!
Tak hanya itu, saat berakselarasi getaran cukup terasa ke setang!
Namun, handling untuk bersalip-salipan dengan kendaran yang berderet di bilangan Cibinong, terbilang enteng dengan bobot 175 kg.
(BACA JUGA: Heboh Vario 150 Pakai Knalpot 2-tak, Ini 5 Faktor Gugurnya Garansi Menurut Pihak Honda)
Tak terasa ban dengan lingkar 18 inci di belakang dan 21 inci di depan, mulai menyentuh track non aspal di sekitaran Babakan Madang.
Sok depan dan belakang lansiran Fastace, mulai diuji.
Kali ini, keduanya diseting dalam kondisi soft menggunakan kunci L.
KOMENTAR