MOTOR Plus-online.com - Hari ini (20/11/2018), beberapa pembalap melakukan tes motor baru di Valencia.
Selain Jorge Lorenzo yang sudah dipersiapkan motor Honda miliknya, ada juga Johann Zarco.
Zarco nampak bersemangat dan sempat melambaikan tangan ke arah penonton.
Musim depan, Zarco akan membela tim KTM setelah direkrut dari Yamaha Tech 3.
Sedih, Video Dani Pedrosa Akan Dirindukan, Valentino Rossi Sampai Enggan Melepas Tangannya
Sangar, Motor Honda Warna Hitam Punya Jorge Lorenzo Sudah Disiapkan Untuk Tes di Valencia
Ditegur Keras Menteri Perhubungan, Manajemen Grab Langsung Bilang Begini
Kondisi cerah di sirkuit Ricardo Tormo, membuat pembalap nampak bernafsu mengendarai motor baru.
Watch @JohannZarco1's first laps with @KTM_Racing
LIVE from the #ValenciaTest, Johann Zarco boards the RC16 with Red Bull KTM for the first time#MotoGP | ???? https://t.co/4NHV7On8En pic.twitter.com/LjTmDM7AIG
— MotoGP™????????⏱ (@MotoGP) November 20, 2018
Saat akan melibas tikungan, tiba-tiba motor Zarco nampak terpeleset dan nyaris membuatnya terjatuh.
Beruntung pembalap asal Perancis ini bisa menyeimbangkan motor dan luput dari celaka.
Ada sedikit perbedaan dari wearpack yang dipakai Zarco, warna hitam lebih mendominasi dibanding warna oranye yang jadi kebesaran tim KTM.
???? @JohannZarco1 in @marcmarquez93 mode with KTM
Zarco had big scare during first lap with the @KTM_Racing team at the #ValenciaTest#MotoGP | ???? https://t.co/w50mg4marr pic.twitter.com/VCfmpN22dp
— MotoGP™????????⏱ (@MotoGP) November 20, 2018
Source | : | twitter motogp |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR