OtoRace: Dua Bendera Indonesia Berkibar di Race 1 AP250 Race 1 ARRC Thailand, Salut!

Arseen - Sabtu, 1 Desember 2018 | 15:16 WIB
Agus Salim
Kelas Asia Production 250cc

MOTOR Plus-online.com - Balap Asia Road Racing Championship (ARRC) Buriram, Thailand balapan pertama kelas AP250 dimulai (1/12/2018).

Pembalap Indonesia, Andy Muhammad Fadly sempat memimpin jalannya balapan kelas AP250.

Andy Muhammad Fadly yang start dari posisi ketiga mengawali balapan dengan bagus.

Pada lap kedua Andy Muhammad Fadly merebut posisi pertama dari Awhin Sanjaya.

Mario Suryo Aji memimpin balapan saat lap ketiga balap kelas AP250 ARRC Thailand.

OtoRace: di Kelas UB150 ARRC Buriram, Lagu Indonesia Raya Berkumandang Lagi, Mantap!

Sepak Terjang Muklada Sarapuech, Pembalap Cewek Terbaik di Asia Saat Ini

Andy Muhammad Fadly harus mengakhiri balapan lebih awal karena masalah mesin.

Rafid Topan Sucipto membuat kejutan dengan tampil sebagai pemenang kelas AP250 ARRC Thailand.

Berikut hasil lengkap race 1 kelas AP250 ARRC Thailand.

Youtube/AsiaRoadRacing
Hasil race 1 kelas AP250 ARRC Thailand 2018

Youtube/AsiaRoadRacing
Hasil race 1 kelas AP250 ARRC Thailand 2018

Youtube/AsiaRoadRacing
Hasil race 1 kelas AP250 ARRC Thailand 2018

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular