5. Tune Up
Mengembalikan kondisi mesin ke taraf kerja paling optimal.
Dilakukan dengan membersihkan setiap komponen, menyetel ulang sampai mengganti komponen yang mulai aus dan rusak.
Baca Juga : Cuma Modal Besi Ini, Honda PCX 150 Bebas Getaran dan Tambah Asyik Diajak Ngebut
Baca Juga : Karena Hal Ini, Honda Belum Berencana Menaikkan Harga Motor di Tahun Depan
6. Bleeding Rem
Proses mengeluarkan angin palsu dalam sistem rem hidrolik.
Bleeding rem biasa dilakukan dengan cara memompa master rem sambil sesekali membuka nepel untuk membuang angin palsu di kaliper rem.
7. Turun Mesin
Proses memperbaiki mesin yang pengerjaannya sampai membuka seluruh mesin bagian bawah atau crankcase.
Turun mesin ini termasuk pengerjaan yang berat karena mempreteli hampir seluruh bagian mesin.
Disebut turun mesin karena pada proses pengerjaannya mesin harus diturunkan atau dipisahkan dari rangka.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR