MOTOR Plus-online.com - Masuk tahun 2019, pilihan motor bekas semakin banyak dan beragam.
Apalagi sekarang makin banyak, pilihan motor bekas dengan angka odometer rendah, bisa di bawah 1.000 km.
Tapi hati-hati sob, karena odometer rendah tidak menjamin, kondisi motor bekas itu sehat.
Karena bisa jadi itu akal-akalan penjual motor bekas, yuk kita lihat contoh kasus, dan bagaimana cara mengeceknya!
Baca Juga : Habis Beli Motor Bekas? Ada Baiknya Langsung Cek 3 Bagian Ini
Terutama kalimat yang menerangkan kalau motor itu jarang dipakai. Baru jalan 1.000 km, padahal umur lebih dari 2 tahun.
M. Sofan, seorang biker Tangerang pernah mendapati iklan serupa. Tidak menunggu lama, langsung tancap menuju rumah si pemilik motor.
Betapa gembiranya Sofan! Transaksi terjadi dan motor pun langsung berpindah tangan.
Tapi, setelah dipakai riding, kualitas motor baru tidak dirasakan pria asli Madiun, Jawa Timur ini.
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Reyhan Firdaus |
KOMENTAR