MOTOR Plus-online.com - PT Kawasaki Motor Indonesia merilis Kawasaki New Ninja 250 Fi pada bulan November tahun 2017 lalu.
Komunitas pengguna New Ninja 250 pun semakin banyak, salah satunya adalah New Ninja Rider (NNR).
Awal mula bertemunya para anggota NNR bisa dibilang unik nih.
"Awalnya beberapa anggota termasuk saya itu kenal lewat acara riding bareng pengguna New Ninja 250 yang diadakan oleh Kawasaki," buka Muki, Ketua Umum NNR saat ditemui MOTOR Plus-online.
Baca Juga : Instagram Vanessa Angel Digempur Netizen Usai Pamer Keseksian di Atas Motor Honda Monkey
Baca Juga : Tabrak Kapolda Sumsel Sampai Masuk ICU, Pengendara Ojol Serahkan Diri, Begini Alasannya Kabur Usai Menabrak
Setelah acara riding tersebut, akhirnya beberapa anggota NNR memutuskan untuk membuat sebuah komunitas.
"Jadi setelah acara itu kita langsung tukaran kontak dan akhirnya terbentuklah NNR ini," sahut Rudy, salah seorang anggota NNR yang punya sapaan akrab Pak RT.
NNR diresmikan pada tanggal 18 Agustus 2018.
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR