MOTOR Plus-online.com - Masih ingat pemberitaan, soal motor Honda Scoopy dibanting-banting?
Pemberitaan pria mengamuk yang merusak skutik desain retro ini, masih tetap hangat di dunia maya.
Kondisi motornya saat ini sangatlah miris, karena bodinya terlihat telanjang dan berceceran.
Membuat Motorplus-online.com jadi penasaran, habis berapa sih untuk membenarkan Scoopy malang ini?
Baca Juga : Bule Naik Motor Yamaha NMAX di Bali Bikin Geger, Niat Parkir Malah Hancurkan Kaca Restoran
Baca Juga : Sebelum Hancurkan Motor Kekasihnya, Pemotor yang Ditangkap Polisi Sempat Bilang Begini
Pertama kita simak dulu, bagian apa saja yang hilang, dari kondisi motor setelah dirusak.
Dimulai dari bodi depan, samping serta area lampu yang entah kemana.
Untungnya, beberapa AHASS atau bengkel resmi motor Honda, menyediakan katalog spare part beserta harganya.
Yuk kita coba kalkulasi bersama, berapa habisnya untuk membetulkan motor Honda Scoopy ini!
Source | : | HondaCengkareng.com |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR