MOTOR Plus-online.com - Seperti yang kita tahu, balapan liar sangat berbahaya untuk dilakukan.
Bukan cuma berbahaya bagi orang lain, tapi juga berbahaya bagi si joki balap liar itu sendiri.
Karena balapan liar biasanya dilakukan di jalan raya.
Ditambah, joki balap liar belum tentu menggunakan perlengkapan safety riding seperti helm dan jaket.
Baca Juga : Ramai Oli Mesin Dicampur Minyak Goreng, Apakah Aman? Yuk Dibuktikan
Baca Juga : Ternyata Speedometer di Motor Sengaja Dibuat Enggak Akurat, Ini Alasannya
Seperti pada video yang diunggah oleh akun Instagram @teamhujat ini.
Terlihat pada video, ada dua pembalap liar yang saling mengadu kecepatan di jalan raya.
Namun tiba-tiba, seorang pembalap kehilangan kendali motornya.
Lalu ia terlempar dan berguling-guling di jalan raya.
Source | : | Instagram/@teamhujat |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR