Ini Obat Nangis Pemilik KLX Ketika Di Hutan, Modif One Way-nya

Motorplus,Rudy Hansend - Minggu, 10 Maret 2019 | 13:30 WIB
Ryan


MOTOR Plus-Online.com -Bisa nangis di hutan ketika adventure tiba-tiba starter KLX 150 ngadat.

Sebabnya one way starter mudah jebol alias gak kuat meneruskan putaran dinamo stater untuk menggerakkan mesin.

Penyakit ini  banyak terjadi terutama di motor bore up berkompresi tinggi.

Di slah pakai kaki bisa nendang balik.

Baca Juga : Curhatan Pelanggan Ojek Online:

Baca Juga : Menelusuri Pedagang Lelang Motor Bekas Murah, Didatangi ke Lokasi Ternyata Salah Alamat

Keluhan one way starter ini juga disampaikan Heri Triwibowo sang pemilik KLX 150 lansiran 2012 yang mengalami loss starter.

Dia cerita saat bertemu MOTOR Plus di bengkel Jayus Crew 77 di Jl. Bumi Sani Raya Blok C1 No. 17, Tambun Selatan, Bekasi.


Ryan

Rachmat Sugito punya solusi ampuh untuk mengatasi one way stater yang mudah jebol.

Asisten mekanik ini memanfaatkan one way kepunyaan Suzuki Satria FU 150.

Baca Juga : Diam-diam Honda Luncurkan CB190SS 2019, Calon Pesaing Kawasaki W175

Part ini cukup ampuh menghilangkan penyakit bawaan KLX 150 tersebut.

Tetapi, gak bisa langsung plek ya sob.

“Ada yang harus sedikit diubah dan dilas,” ucap Toloy, sapaan akrabnya.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular