Agar Lampu Utama Jadi Lebih Terang Pasang Kiprok Khusus Ini

Motorplus,Rudy Hansend - Minggu, 24 Februari 2019 | 08:45 WIB
Tigor


MOTOR Plus-Online.com- Banyak cara dilakukan agar cahaya lampu lebih terang.

Paling sederhana ganti bohlam dan bersihkan mika biar kinclong.

Namun ada juga yang ubah lilitan sepul AC jadi DC.

Tentunya trik ini tak semua berhasil sempurna.

Baca Juga : Viral! Video Polisi Bubarkan dan Tangkap Motor Pengiring Mobil Jenazah, Sempat Terjadi Keributan

Baca Juga : Kasus Oknum Polisi Main Tilang Motor Lampu AHO, Akhirnya Bikin Miris

Melihat kondisi ini, BRT-Bintang Racing Team coba kasih solusi dengan melempar produk regulator atau kiprok atau regulator yang katanya bisa meningkatkan intensitas cahaya lampu.

Produk merek Kipro-X ini dibuat untuk semua motor kelistrikan AC.

“Kami ingin memberi solusi terbaik juga ekonomis.

Kipro-X yang dijual seharga Rp 85 ribu plus garansi 1 tahun, bisa bikin cahaya lampu  2 kali lebih terang,” ujar Heriyanto, staff technical dari PT Trimentari Niaga di Jl. Mayor Oking, Cibinong.

Baca Juga : Parah, Motor Hajar Truk, Korban Ogah Ditolong, Tewas Lantaran Beling

Tigor

Nah, yang jadi pertanyaan pembaca Em-Plus yang nyandar di redaksi, kenapa kiprok yang katanya cuma bisa membatasi tegangan dan dari sepul kok bisa bikin terang lampu?

Apakah hal tersebut juga bisa bikin arus listrik ke aki tambah besar pula?

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular