Langsung Ngegas, Valentino Rossi Simulasi Balap Di Tes Pramusim Qatar

Joni Lono Mulia - Minggu, 24 Februari 2019 | 08:24 WIB
Twitter @fanclubvr46
Valentino Rossi ngegas di tes pramusim MotoGP 2019 Qatar sekalian setting buat balapan

MOTOR Plus-online.com - Seluruh kontestan MotoGP melakukan tes pramusim 2019 terakhir di sirkuit Losail, Qatar (23-25/2/2019).

Uniknya tes pramusim kali ini berlangsung di malam hari.

Maklum disesuaikan dengan kondisi balap MotoGP ronde pertama yang berlangsung malam hari.

Alhasil, hampir seluruh pembalap melakukan simulai balap untuk ronde pertama MotoGP yang berlangsung, Maret.

Baca Juga : Tes Oli Mobil Dipakai Di Motor Dan Diganti Melewati Batas Normal

Baca Juga : Ini Trik Pasang Seher 2-Tak Supaya Awet Tak Baret Dan Sedikit Inreyen

Begitu halnya dengan pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP, Valentino Rossi, yang sudah memilih mesin M1 untuk musim ini.

Hasilnya terbilang apik, Valentino Rossi menyelesaikan tes pramusim MotoGP 2019 Qatar di posisi ke-5.

"Langsung konsentrasi mendapatkan setting motor untuk balapan ronde pertama. Sejak awal langsung ngegas dan hasilnya lumayan bagus," seloroh Valentino Rossi.

Alasan The Doctor, begitu julukan Valentino Rossi. memilih langsung ngegas sejak sesi awal.

Baca Juga : Intip Dari Dekat, Sirkuit Mandalika Jadi Host MotoGP Indonesia 2021

Source : Twitter
Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular