Hasil WSBK Australia Race 2, Alvaro Bautista Kandidat Juara Dunia 2019

Joni Lono Mulia - Minggu, 24 Februari 2019 | 12:50 WIB
Twitter @worldsbk
Alvaro Bautista juara di race 1 dan 2 sekaligus di penampilan debut di WSBK 2019

Apalagi, dirinya juara dunia WSBK empat musim beruntung (2015-2018).

Jonathan Rea seakan tak berkutik menghadapi debutan Alvaro Bautista dengan motor Ducati Panigale V4R.

Kemenangan dobel dari Alvaro Bautista di penampilan perdana menjadi rekort tersendiri.

Alvaro Bautista menjadi pembalap debutan WSBK yang berhasil menang di race 1 dan 2 sekaligus.

Baca Juga : Langsung Ngegas, Valentino Rossi Simulasi Balap Di Tes Pramusim Qatar

Pembalap pertama yang sukses menjuarai race 1 dan 2 di debut balap WSBK adalah John Kocinski di 1996 silam.

Kemenangan Alvaro Bautista ini total menjadi 3 kali menang di ronde pertama WSBK Australia.

Penampilan gemiland Alvaro Bautista di ronde pertama WSBK Australia membuatnya jadi menjadikan kandidat juara dunia musim ini.

Inilah hasil balap race 2 WSBK Australia, (24/2/2019).

Twitter @worldsbk
Hasil race 2 WSBK Australia, Alvaro Bautista perkasa tinggal jauh lawan-lawanya

Twitter @worldsbk
Hasil race 2 WSBK Australia di sirkuit Phillip Island, (24/2/2018)

Source : Twitter
Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular