Baca Juga : Terbongkar! Rahasia Motor Maverick Vinales Jadi yang Tercepat di Tes Pramusim MotoGP Qatar
Keduanya, memiliki kelebihan masing-masing.
Untuk posisi jok dan footstep tinggi, akan membuat handling lebih baik untuk respon cepat.
Selain itu, juga berpengaruh kepada akselerasi dan juga pengereman.
Namun, posisi jok dan footstep rendah akan berpengaruh terhadap akselerasi, dan pengereman yang bagus.
Namun sayangnya, posisi jok dan footstep rendah, membuat sudut rebah atau lean angle pembalap jadi terbatas.
Hal lain yang bisa disesuaikan, adalah ketinggian dan sudut setang.
Posisi setang rendah memiliki kelebihan, bisa mereduksi gejala wheelie ketika berakselerasi, lantaran badan condong ke depan.
Sayangnya, posisi setang rendah juga bisa berpengaruh negatif saat pengereman.
Source | : | Otorace.gridoto.com |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR