Bukan Odol, Ini 5 Cara Menghilangkan Bekas Luka Bakar Knalpot

Indra Fikri - Selasa, 5 Maret 2019 | 15:40 WIB
Facebook/Jhen Mulo
Ilustrasi luka

MOTOR Plus-online.com - Luka bakar yang terjadi pada kulit tentu akan mengganggu penampilan, khususnya bagi para ladies bikers.

Setiap orang pasti memiliki bekas luka yang tidak diinginkan pada masing-masing individu.

Sebelum mencoba tindakan medis, sebaiknya kamu mengupayakan dengan cara alami yang ekonomis ini.

Meski tak akan langsung menunjukkan hasilnya, namun cara ini dijamin aman untuk diaplikasikan dalam waktu lama.

Baca Juga : Ganteng Maksimal, Pasang Setang Baplang Motor Honda BeAT Street eSP di BeAT Sporty

Baca Juga : Ini Modus Baru Bikin Ban Bocor Dan Lebih Bahaya Dari Tebar Paku

Berikut ini lima cara menghilangkan bekas luka bakar pada kulit secara alami yang telah dirangkum Tribunnews.com dari Boldsky pada Selasa (5/3/2019).

1. Madu

Madu digunakan sebagai bahan pembantu untuk mempercepat penyembuhan luka pada bisul, luka yang terinfeksi, dan luka bakar.

Madu juga membantu dalam mengobati infeksi yang disebabkan oleh luka bakar dan bahkan membantu dalam memudar tanda terbakar secara luas.

Baca Juga : Paku Mulai Ditinggalkan Penyebar Ranjau, Dua Material Ini Lebih Berbahaya dan Ancam Keselamatan Pemotor

Source : Tribunnews.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular