MOTOR Plus-online.com - Pembalap Indonesia, Afridza Syach Munandar, blak-blakan mengungkapkan dirinya bisa saja meraih dobel juara di Asia Talent Cup (ATC) 2019 Thailand, (17/2/2019).
Sayangnya, balapa race 2 ATC Thailand terpaksa dihentikan oleh bendera merah setelah terjadinya insiden tikungan 1 di lap 15.
Hal itu diungkapkan langsung pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT), Afridza Syach Munandar, saat diinterview setelah harus puas finish di podium ketiga.
Baca Juga : Jalan Raya Serang Mencekam, Sopir Angkot Terlibat Duel dengan Pemotor, Darah Mengucur di Wajah
Baca Juga : Ngalahin Wagub, Gubernur Jatim Khofifah Sunmori Naik NMAX, Bonceng Arumi Bachsin
"Sebenarnya saya masih menunggu di lap-lap terakhir untuk bisa push maju ke depan," terang Afridza Syach Munandar yang menang di race 1.
Dipertegas Afridza Syach Munandar bila dirinya yakin bisa juara satu.
Alhasil, dengan aturan bendera merah maka lap yang dijadikan patokan hasil balap adalah satu lap sebelum red flag, yaitu lap 14.
Baca Juga : Memilukan, Driver Ojol Tutup Usia di Warung Kopi Usai Antar Penumpang, Saksi Mata Bilang Kelelahan
Source | : | Facebook,YouTube |
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR