MOTOR Plus-online.com - Thailand memang enggak ada matinya dalam dunia drag bike.
Motor yang konsepnya sebagai motor turing dan santai ini berubah total di negeri Gajah Putih tersebut.
Yamaha XMAX 250 diubah menjadi drag look dan bukan hanya tampilannya saja.
Sampai performa mesinnya juga ikut diupgrade untuk drag bike.
Baca Juga : Menang Mana, Motor Yamaha RX-King Versus NMAX di Jalan Puncak Bogor
Baca Juga : Driver Ojol Curhat Usai Antar Bakso Orderan Artis Nikita Mirzani, Akhirnya Terbongkar Sifat Aslinya
Ya, Yamaha XMAX ini dikenal punya bobot yang sangat berat.
Terlihat sang tuner motor ini membuang beberapa bagian swing arm dengan cara dibolongi.
Selain itu, ban depan juga dipasangkan ban kecil khusus untuk drag bike.
Namun, pada bagian belakangnya tetap menggunakan pelek standar dengan ukuran ban yang masih besar.
Baca Juga : Garing Coy Suara RX-King Andre Stinky Taulany Dijual Cuma Rp 25 Juta
Sepertinya, sang tuner menjaga traksi roda belakang supaya lebih baik.
Dengan kondisi ekstrem seperti begitu, Yamaha XMAX ini mampu menghasilkan time 11,690 detik menempuh jarak 402 meter.
Time tersebut cukup fantastis dengan bobot motor yang bawaan pabriknya sangat berat.
Source | : | Facebook/Wisnu Adi Saputro Inoe |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR