Baut Oli Slek Tinggal Diisolasi Atau Diganjal Aluminium Bekas Minuman

devgridmotor,Rudy Hansend - Minggu, 28 April 2019 | 10:28 WIB
Wawa
•Hanya sementara tapi cukup membantu

MOTOR Plus-Online.com - Karena miring atau terlalu keras ketika mengencangkan baut oli, ulir lubang baut dol atau slek.

Alhasil, baut tidak bisa dikencangkan lagi.

Untuk memperbaiki lubang baut dol idealnya harus bongkar mesin.

Tapi, kalau dana belum tersedia tidak usah bingung.

Baca Juga : Valentino Rossi Curi Start, Latihan Jelang MotoGP Spanyol 2019, Naik Motor Khusus

Baca Juga : Istri Sule Murka Minta Cerai Gara-gara Motor Ini, Segini Harganya

Pertolongan sementara bisa ikut langkah-langkah sederhana, seperti pakai isolasi pipa air dan diganjal pelat aluminium. Sifatnya sementara.

Kalau ulirnya cuma termakan sedikit bisa diganjal isolasi pipa air.

"Tapi, kalau mau lebih maksimal, lilitan isolasi bisa ditahan pelat aluminium tipis,” terang Budi, mekanik bengkel umum di Jl. Krukut Raya, Limo, Depok.

Menggunakan isolasi pipa air pada ulir yang dol hanya dilakukan bila ulir di lubang masih tersisa.

Source : MOTOR Plus
Penulis : devgridmotor
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular