Sadis, Biker Australia Bangun Motor Tiga Roda Pakai Turbo Buat Touring

Reyhan Firdaus - Rabu, 3 April 2019 | 19:55 WIB
instagram.com/trooperlus
Yamaha Niken dilengkapi turbo

MOTOR Plus-online.com - Memang namanya hobi touring, motor apapun disulap biar makin mantap diajak berkelana.

Seperti Justin Chisholm, pemilik dealer Yamaha bernama Trooper Lu's Garage di Moorebank, New South Wales Australia.

Tidak tanggung-tanggung untuk mendukung hobinya, Justin membangun motor touring nyentrik.

Bagaimana tidak nyentrik, karena basis motor yang dipilih adalah Yamaha Niken.

Baca Juga : Pengepul Barang Bekas Dapet Rejeki Nomplok, Motor Yamaha Scorpio Enggak Laku Dijual Malah Diginiin

Baca Juga : Mengharukan, Siswi Sekolah Pesan Ojol, Ternyata Drivernya Sang Ayah yang Sudah Terpisah Lama

Yamaha Motor Australia
Turbo dari Garrett dan knalpot Akrapovic menunjang tenaga Niken ini

Buat yang belum tahu, Niken merupakan moge Yamaha, yang sempat bikin heboh saat IMOS 2018 kemarin.

Berbasis dari Yamaha MT-09, Niken mengusung mesin 3 silinder bertenaga 115 dk.

Namun Justin kurang puas, dan mengajak Ben Shaw dari Extreme Creations.

Proyek mereka? Motor tiga roda ini dipasang turbocharger biar tenaganya makin brutal, mantap kan?



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular