Nih Dia Motor yang Bisa Dibeli dari Gaji Presiden Indonesia, Mau Tahu?

Niko Fiandri - Kamis, 18 April 2019 | 08:39 WIB
octa saputra/otofemale
ilustrasi pameran motor

MOTOR Plus-Online.com - Gaji presiden di Indonesia bisa dapat motor apa ya?

Besaran gaji presiden di Indonesia termasuk gaji pokok dan tunjangan.

Gaji presiden di Indonesia enggak besar dibanding pemimpin di negara kawasan Asia Tenggara. 

Dibanding gaji pemimpin negara Thailand, Malaysia, dan Singapura sih gaji presiden di Indonesia rendah. 

Baca Juga : Gir Mental Ke Muka Penonton Gara-gara Joki Balap Kelewat Enteng

Baca Juga : Mantan Debt Collector Bilang Ini Tugas Sebenarnya Debt Collector, Enggak Nyangka Nih!

Tapi, gaji presiden di Indonesia di atas gaji pemimpin negara Vietnam. 

Berdasarkan Kompas.com, menurut Bey Machmudin, Kepala Biro Pers, Media dan Informasi Sekretariat Presiden, Presiden dan Wakil Presiden menerima gaji berdasar pada UU Nomor 7 Tahun 1978 tentang Hak Keuangan/Administratif Presiden dan Wakil Presiden serta Bekas Presiden dan Wakil Presiden.


Ini berarti, gaji yang didapat Presiden Indonesia (termasuk Jokowi yang kini menjabat), gaji pokok ditambah tunjangan.

Besaran nominalnya, Rp 30.240.000 + Rp 32.500.000, menjadi Rp 62.740.030 dalam sebulan.

Wakil Presiden dapat gaji Rp 20.160.000 + Rp 22.000.000 atau sebesar Rp 42.160.000 dalam sebulan.

Jika diakumulasikan dalam setahun, Presiden memperoleh Rp 752.880.360 sedangkan Wapres Rp 505.920.000.

Gaji sebulan presiden Indonesia berarti Rp 30.240.000, tidak termasuk tunjangan. 

Pilihan motor untuk duit Rp 30 jutaan bisa dapat Honda PCX 150 dan Yamaha NMAX dengan tipe terendah. 

Artikel ini telah tayang di tribunkaltim.co dengan judul Cek Gaji Presiden di Asia Tenggara, Indonesia Rp 62 Juta per Bulan, Negara Ini hanya Rp 2,5 Juta 

 

Penulis : Niko Fiandri
Editor : Niko Fiandri


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular