Nih Dia Trail di Atas 150 cc dari Kawasaki Motor Indonesia, Ketahuan Deh Bodinya

Niko Fiandri - Jumat, 26 April 2019 | 08:50 WIB
MOTOR Plus-Online.com
Bodinya trail Kawasaki buatan Indonesia yang baru

MOTOR Plus-Onilne.com - Diam-diam nih, PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) siap jual abangnya Kawasaki KLX 150.

Kawasaki KLX 150 sudah lebih dari 10 tahun di Indonesia.

Generasi pertama KLX 150 model trail yang diproduksi waktu itu di Pulo Gadung, Jakarta.

Sebentar lagi nih, KMI akan menjual motor trail di atas 150 cc.

Baca Juga : Surabaya Mencekam, Gerombolan Driver Online Frontal Tangkap 5 Orang Debt Collector yang Mau Tarik Kendaraan

Baca Juga : Bandung Mencekam, Gerombolan Pemotor Bersenjata Tajam Bentrok Lawan Ormas, Seorang Terkapar

Dipastikan KMI sedang proses produksi trail 230 cc.

Namanya Kawasaki KLX230.

Informasi yang beredar dari KMI Kawaskai KLX230 pengembangan dari 150 cc.

"Tapi, speknya bukan bore up dari KLX150 lho. Banyak yang beda mesinnya dari 150 cc," jelas sumber MOTOR Plus.

MOTOR Plus-Online sudah dapat foto bodi Kawasaki KLX150.

Sampai saat ini spesifikasi mesin belum bisa dilacak.

Dalam waktu dekat KLX230 akan dilaunching.

Hitungannya keluar Kawasaki KLX230 berarti baru KMI yang memproduksi trail di atas 200 cc untuk Indonesia.

Untuk versi impor sudah duluan masuk Honda CRF230 dan Yamaha TTR230.

Pasarannya CRF230 dan TTR230 dijual Rp 85 jutaan.

 

Penulis : Niko Fiandri
Editor : Niko Fiandri


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular