Video Petugas Pom Bensin Buktikan Uang Rp 50 Ribu Palsu Pakai Pertalite, Langsung Terbelah Dua

Ahmad Ridho - Kamis, 9 Mei 2019 | 14:26 WIB
IG @tole_racestreet
Petugas pom bensin bongkar uang palsu Rp 50 ribu menggunakan pertalite.

MOTOR Plus-online.com - Jelang Idul Fitri peredaran uang palsu wajib menjadi perhatian serius.

Karena warga yang enggak tahu apa-apa bisa jadi korbannya.

Bukan cuma di warung atau di tempat belanja, peredaran uang palsu sudah masuk ke dalam ATM.

Seperti video yang diunggah akun Instagram @tole_racestreet berikut ini.

Baca Juga : Sangar Banget Tampang Baru Yamaha NMAX, Pakai Windshield Model Transparan

Baca Juga : Brutal, Video Oknum Driver Ojol Tonjok Pemotor Usai Cekcok, Kabur Saat Diajak ke Polsek

Seorang pengendara mobil hendak ke Blitar dan posisinya ada di Kediri, Jawa Timur.

Saat melihat indikator BBM di mobilnya menunjukkan posisi ke-E, yang artinya bensin hampir habis.

Saat hendak mengisi bensin di SPBU, uang di dalam dompetnya kurang dari Rp 30 ribu.

Akhirnya si pengendara mobil memutuskan untuk mengambil uang di ATM untuk membeli bensin.

Source : Instagram.com @tole_racestreet
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular