"Itu bisa sebagai peringatan dari remote yang baterainya mau habis," lanjutnya.
Baca Juga : Yamaha FMAX Versi Hemat Dari NMAX 155 Harganya Di Bawah Lexi?
Selain itu koneksi dari remote yang melemah juga bisa jadi tanda baterai sudah mau habis.
"Kalau kita pencet sekali tidak langsung mau diputar knob-nya bisa jadi baterainya sudah mau melemah juga," sambungnya.
Sekedar informasi tambahan, baterai remote keyless GSX itu menggunakan baterai kancing dengan tipe CR2032.
Harganya sendiri cukup murah, sekitar Rp 10 ribuan per buahnya.
Baca Juga : Waduh! Pocong dan Kuntilanak Naik Yamaha NMAX Disinyalir New NMAX 2019
Lumayan kan buat jaga-jaga!
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR