Custom Motor Itu Enggak Harus Mahal, Solusinya Cuma King Garage Custom Motor

Ahmad Ridho - Kamis, 30 Mei 2019 | 16:37 WIB
Motor Plus
Rendra Setyo AE owners KGC (King Garage Custom Motor).

MOTOR Plus-online.com - Sampai detik ini, dunia modifikasi atau custom motor masih banyak peminatnya.

Deretan rumah modifikasi atau custom motor hadir dengan beragam konsep dan pilihan.

Tapi enggak semua pemilik motor banyak duit alias tajir, perlu memilah tempat custom yang sesuai bajet.

Tapi khusus untuk yang mau custom motor dengan hasil bagus dan sesuai keinginan, bisa dateng ke bengkel KGC (King Garage Custom Motor).

Baca Juga: Honda CBR150 Hancur Ditabrak Mobil, Korban Malah Dihujat Netizen Habis-habisan, Rupanya Ada yang Aneh

Baca Juga: Warga Ngamuk Hancurkan Bus Usai Tabrak Pemotor, Sang Istri Tutup Usia

Mau custom motor kesayangan enggak usah pikir panjang, karena KGC yang dikomandani langsung oleh Rendra Setyo AE bisa jadi pilihan.

Motor Plus
KGC (King Garage Custom Motor).

Walaupun masih terbilang seumur jagung, tapi bengkel custom ini berani diadu dengan bengkel lain.

Salah satu keunggulan KGC adalah harga yang sangat murah untuk pengerjaan motor-motor custom.

"Motor yang kita kerjakan hanya berliran Vintage dan Enduro saja diluar alian itu kita tidak terima," ungkap Rendra yang kelahiran Bojonegoro, Jawa Timur ini.

Baca Juga: Tegang, Tim Cobra Acak-acak Rumah Begal Sadis, Timah Panas Tembus Punggung Pelaku

Rendra menambahkan, di bengkel custom miliknya ada paket Rp 8 juta sampai Rp 15 juta.

Motor Plus
KGC (King Garage Custom Motor).

Bajet segitu sudah termasuk motor custom yang siap digas dengan kapasitas 125cc.

Nah, untuk harga sampai 25 jt sudah bisa mendapatkan motor 150cc, tapi jangan salah surat -surat lengkap dan pajak hidup.

Kerennya lagi setiap pembuatan motor dapat double frame free.

Baca Juga: Warga Berhamburan, Video Detik-detik Dua Motor Adu Banteng, Satu Orang Merangkak

Baca Juga: Bandung Mencekam, Gerombolan Geng Motor Ngamuk dan Bacok Warga, Korban Salah Sasaran

Kalo masih penasaran boleh kontak langsung ke (081291476328) atau bisa langsung datang ke workshopnya di Jalan Jombang Raya, Bintaro No.9 Tangerang Selatan.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular