Awas! Jangan Sampai Salah, Begini Posisi Membonceng Motor yang Aman

Fadhliansyah - Sabtu, 1 Juni 2019 | 08:49 WIB
Reyhan Firdaus
Posisi berboncengan wanita di Yamaha Lexi S

 

MOTOR Plus-online.com - Menjelang hari libur Lebaran, banyak bikers yang hendak melakukan turing jarak jauh ke kampung halaman.

Tentunya motor dan pengendara harus dalam kondisi yang fit ya sebelum melakukan perjalanan jauh.

Oiya, untuk yang turingnya naik motor berboncengan, ternyata ada cara boncengan yang aman lho.

Hal ini disampaikan langsung oleh pakar safety riding, Adi 'Jotos' Sucipto, Instruktur PT. Wahana Makmur Sejati.

Baca Juga: Tiap Hari Ganti Cewek Enaknya Jadi Driver Ojol Naik Yamaha NMAX

Baca Juga: Cilegon Mencekam, Ratusan Driver Ojol Kepung dan Nyaris Bentrok dengan Security, Gara-gara Helm

Menurutnya, posisi boncengan yang paling aman adalah berpelukan dengan pengendaranya.

"Posisi paling aman itu justru adalah posisi yang dibonceng memeluk mesra pengendaranya.

Maksudnya mesra disini adalah yang dibonceng harus mengikuti orang yang mengendarai motor.

Misalnya ketika menikung badan dari yang dibonceng juga harus ikut yang bawa motornya, supaya tetap seimbang," kata Jotos.

Source : GridOto.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular