Hasil Lomba Red Bull Rookies Cup Italia, Mario Suryo Aji Gondol 2 Poin

Joni Lono Mulia - Minggu, 2 Juni 2019 | 03:45 WIB
Red Bull Rookies
Mario Suryo Aji di ajang Red Bull Rookies Cup 2019. Bawa pulang 2 poin finis 14 di ronde Italia

MOTOR Plus-online.com - Penampilan pembalap Indonesia di Red Bull Rookies Cup 2019, Mario Suryo Aji, berhasil pulang bawa poin di sirkuit Mugello Italia, (1/6/2019).

Mario SA., begitu panggilan akrabnya, menjalani balapan Red Bull Rookies Cup Italia di posisi start 14 atau di barisan kelima.

Baru tampil dan melakoi debut berlaga di sirkuit Mugello, Mario Suryo Aji tampil pantang menyerah bersaing seru dengan 24 kontestan lainnya.

Baca Juga: Jangan Mau Dirugikan SPBU! Beli Bensin Jangan Berpatokan Liter

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Italia 2019, Gara-gara Dovizioso, Marc Marquez Pole Position dan Pecahkan Rekor

Sempat bikin deg-degan saat pembalap bernomor start 34 melorot di posisi 18.

Pelan namun pasti, akhirnya Mario SA., berhasil merebut posisi demi posisi.

Hingga akhirnya berhasil finis di posisi 14.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Moto2 Italia, Schrotter Pole Position, Dimas Ekky Pertajam Waktu Hingga 3 Detik

Mario SA., berhask membawa pulang 2 poin atas penampilan di Red Bull Rookies Cup Italia 2019.

Peraih podium puncak di Red Bull Rookies Cup Italia adalah Carlos Tatay asal Spanyol.

Baca Juga: Heboh! Ducati Pakai Cover Pelek Karbon di FP1 MotoGP Italia 2019, Pembalap Wild Card Ini Raih Posisi 3

Diikuti Pedro Acosta (Spanyol) meraih podium kedua dan Haruki Noguchi (Jepang) dapat podium ketiga.

Berikut hasil lengkap Red Bull Rookies Cup Italia 2019.

Red Bull Rookies Cup
Hasil lomba Red Bull Rookies Cup Italia 2019, Mario Suryo Aji finis posisi 4

Source : Red Bull Rookies Cup
Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular