MOTOR Plus-online.com - Motor Kawasaki Ninja 150R di atas, punya reputasi yang terkenal.
Karena motor kepunyaan bengkel Tekno Tuner HS ini, jadi salah satu dragbike spek FFA terkencang saat ini di Indonesia.
Salah satu buktinya, saat pertarungan persahabatan dengan Tryto Project di balap 500 meter.
Yang diadakan di Sirkuit Sera, Bogor, Jawa Barat beberapa waktu lalu.
Baca Juga: New Yamaha NMAX Dikabarkan Segera Nongol, Bocorannya Dari Thailand Duluan
Baca Juga: Motor Grand Max Hasil Kerjasama Honda dan Yamaha Bentuknya Begini
Namun di pertarungan terbarunya, Ninja ini kalah tipis oleh Tryto Project, yang bisa disimak disini.
Biar demikian, tetap saja performa Kawasaki Ninja 150R yang dijokiin oleh Ryan Me’e ini bikin penasaran.
Apalagi performanya benar-benar buas, yuk kita intip apa saja ubahannya.
Karena turun di kelas FFA, mesin motor 2-tak ini dimaksimalkan dengan blok dan piston bore up.
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR