Penasaran Kecepatan Hemat Bensin Yamaha NMAX Berapa Sih Tepatnya?

Aong - Selasa, 2 Juli 2019 | 10:24 WIB
Aong
Baris atau balok ECO/efisiensi pemakaian bahan bakar. Makin tinggi makin efisien

MOTOR Plus-online.com - Yamaha NMAX termasuk motor matic yang mesinnya seperti mobil.

Mesin Yamaha NMAX dilengkapi VVA (Variable Valve Actuation) seperti di mobil ada VVA (Toyota) dan V-Tech (Honda).

Sistem VVA di mesin Yamaha NMAX dalam mengatur buka-tutup klep dilengkapi dua benjolan klep isap.

Sehingga durasi bukaan klep isap ketika putaran rendah dan tinggi berbeda.

Baca Juga: Boros Amat Yamaha NMAX 1 Liter Bensin Terpakai 2,7 Kilometer/Liter

Baca Juga: Video Detik-detik Honda Jazz Gagal Drifting, Deretan Motor Kawasaki Ninja 250 Buyar Diseruduk

Fungsi VVA ini untuk mendapatkan power yang besar di rpm mesin tinggi dan rendah.

Adanya VVA juga untuk menjaga efisiensi pemakaian bahan bakar.

Bikin penasarn berapa sih konsumsi bensin Yamaha NMAX dalam satu liter bensin.

Untuk mengukur efisiensi pemakaian bahan bakar tergantung dari berat pengendara, konisi jalan naik atau turun dan kecepatan.

Baca Juga: Main Keroyok, Video Penganiayaan Anggota TNI Yang Tewas Samping Honda Vario

Setiap motor punya kecepatan efisien atau biasa disebut ECO kalau di motor-motor dulu.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular