Ogah Kecewa Lama-lama, Rossi Siap Lampiaskan Dendam Di MotoGP Jerman 2019

Joni Lono Mulia - Kamis, 4 Juli 2019 | 14:45 WIB
Twitter @yamahamotogp
Valentino Rossi bersama awak tim jeblok di MotoGP Belanda siap lampiaskan dendam di MotoGP Jerman 2019 akhir pekan ini, (7/7/2019)

MOTOR Plus-online.com - Performa pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP, Valentino Rossi, di MotoGP Belanda 2019 terbilang performa terburuk sepanjang kariernya.

Tiga ronde beruntun, Valentino Rossi tak meraih poin sama sekali, alias zero atau nihil.

Padahal, Valentino Rossi tampil nggak pelan seperti banyak disangkakan fanatikan MotoGP.

Valentino Rossi di raceday MotoGP Belanda 2019 tak kalah kencang dengan pembalap di rombongan terdepan.

Bahkan, Valentino Rosssi mampu menguntit motor Takaaki Nakagami.

Baca Juga: Benar-benar New Yamaha NMAX, Tampang Robotik dan Mengotak Sudah Dijual di Dealer Yamaha

Baca Juga: Video Cewek Dijadikan Umpan Begal Motor, Tertangkap Dipukul dan Ditendang Scurity Ditemukan Parang

Valentino Rossi malah berusaha untuk mengambil posisi Takaaki Nakagami.

Sayang, Valentino Rossi kehilangan grip depan dan tersungkur.

Nahasnya, Valentino Rossi ikut andil membuat Takaaki Nakagami crash.

Tiga kali tanpa poin jelas mengecewakan Valentino Rossi.

Valentino Rossi tak mau berkutat terus dengan hasil jebloknya.

Baca Juga: Kronologi Video Penjambret Sadis Incar Nenek Bawa Bayi, Motornya Pakai Pelat Palsu

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular