MOTOR Plus-online.com - Seperti ulasan disini, redaksi Motorplus-online kedatangan 3 juragan modifikasi.
Jeff Lauw, Kris Camaro dan Wandy Graphic Factory, datang dengan Kawasaki Ninja 150 yang punya konsep masing-masing.
Setelah Ninja SSR milik Jeff Lauw yang brother bisa baca disini, kita lanjut ke Ninja 150 RR milik Kris Camaro.
Biar tampilannya lebih kalem, jangan kaget kalau part-part yang menempel terbilang hedon.
Baca Juga: Komponen Motor Yamaha NMAX Anti Tabrakan Sudah Dijual Lewat Online
Baca Juga: Lagi Rame Nih, Honda Vario 150 Berubah Jadi Baby Forza 250, Topeng Custom Bikin Pangling
Kawasaki Ninja 150 RR tricolor ini, milik Kris Valentino Camaro, dengan konsep modifikasi yang singkat namun tetap.
"Senang sama Ninja, desainnya abadi, enak diubah jadi apapun, racing sampai GP look semua masuk," tukas Kris.
Tampilannya kalem dengan bodi bawaan Ninja RR, dengan ubahan luar dominan bermain cutting sticker "Letboysbeboys".
"Dibikin enak diliat saja, tidak harus Jepang-jepangan, yang penting eye catching dan be different," sebut Kris akan konsep motornya.
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR