Video Cara Gampang Atasi Kick Starter Motor Matic Keras, Cuma Disemprot Langsung Sembuh

Fadhliansyah - Senin, 2 September 2019 | 12:18 WIB
Farhan
Ilustrasi kick starter motor matic keras

MOTOR Plus-online.com - Meski dilengkapi dengan kick starter, beberapa bikers pengguna motor matic lebih memilih cara praktis untuk menyalakan motor, yaitu dengan electric starter.

Nah karena keseringan memakai electric starter, saat ingin memakai kick starter malah tidak bisa karena keras atau macet.

Padahal kick starter berguna kalau aki motor sudah mulai soak.

Kalau kick starter keras atau macet saat ingin digunakan, sebaiknya jangan dipaksakan brother.

Baca Juga: Cuma Satu di Otobursa 2019 Yamaha YSR 50 Build For Asian Race

Baca Juga: Mantap Abis, Terjawab Kenapa Yamaha NMAX Laris di Pulau Bali

"Kalau sudah macet begitu lebih baik tidak usah dipaksakan, karena nanti bisa merusak per kick starternya," ujar Agung, mekanik dari Mamo Style di Tanjung Prio, Jakarta Utara.

Kalau per kick starter rusak, nantinya akan semakin susah menyalakan motornya.

"Nanti bisa ngeloss dan malah semakin sulit untuk menyalakan motor," kata Agung.

Lalu apa sih penyebabnya kick starter keras?

Source : GridOto.com,YouTube.com/Motor Plus
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular