MOTOR Plus-online.com - Akhirnya MotoGP Aragon 2019 sudah selesai diselenggarakan (22/9/2019).
Pada ronde 14 MotoGP yang digelar di Sirkuit Aragon ini, pembalap tim Repsol Honda, Marc Marquez keluar sebagai juara.
Sementara di belakangnya ada Andrea Dovizioso yang menduduki posisi ke-2.
Dan Jack Miller mengisi posisi juara tiga.
Baca Juga: Video Insiden Alex Rins dengan Franco Morbidelli di MotoGP Aragon 2019, Ini Hukuman Bagi Rins
Baca Juga: Hasil MotoGP Aragon 2019, Marquez Menang Ke-79, Ducati Kalahkan Yamaha
He's done it again! ????
Now @marcmarquez93 can catch the big fish in Thailand! ????#AragonGP ???????? pic.twitter.com/umgg6qksXo
— MotoGP™ ???????? (@MotoGP) September 22, 2019
Sejak balapan dimulai, Marc Marquez memang langsung tancap gas dan meninggalkan pembalap-pembalap lain di belakangnya.
Alhasil, pertarungan lebih seru terjadi untuk merebutkan posisi kedua dan ketiga.
Posisi kedua, awalnya digenggam oleh Jack Miller dari Pramac Ducati, yang menahan gempuran pembalap Yamaha.
Yup, dua penunggang Yamaha YZR-M1 saling berebut posisi ketiga, yaitu Maverick Vinales dan Fabio Quartararo.
Source | : | MotoGP.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR