Kabarnya, infrastruktur masih banyak yang harus diselesaikan, FIM belum mengeluarkan homologasi Grade A untuk KymiRing.
"Saya tidak bisa membayangkan layout treknya bisa layak," kata Mika Kallio, dikutip dari speedweek.com.
"Karena musim dingin sudah dekat. Operator KymiRing kehabisan waktu,” sebutnya.
Dorna selaku promotor MotoGP sudah menyetujui layout KymiRing.
Baca Juga: Sah, Brasil Teken Kontrak 5 Tahun Jadi Tuan Rumah MotoGP Mulai 2022, Indonesia Gimana?
Aki Ajo selaku pemilik tim balap yang juga berasal dari Finlandia mengaku tidak khawatir, meskipun ada perubahan layout trek.
Semoga saja kekurangan yang ada di KymiRing bisa dikerjakan tepat waktu agar layak menggelar MotoGP Finlandia.
Source | : | GridOto.com,Speedweek.com |
Penulis | : | Firman Hadi |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR