Wayne Gardner dikenal pembalap legenda Honda dan juara MotoGP kelas GP500 musim 1987.
Baca Juga: Gak Nyangka, Bukan Eropa Yang Jadi Rekor Penonton MotoGP 2019 Paling Tinggi, Ini Posisi 5 Besar
"Operasi (Remy) merupakan pemandangan menakjubkan, akan komitmen para pembalap MotoGP," tulis Wayne Gardner di akun Twitter-nya.
Wayne Gardner lalu menunjuk, kalau pembalap merupakan salah satu sosok di dunia balap, yang paling beresiko dibanding tim dan workshop.
Yang jelas, Remy meyakinkan para fans-nya kalau dirinya siap balapan Moto2 musim 2020.
"Terima kasih Dr. Cardenas dan tim, untuk memulihkan kakiku," tutup Remy.
Source | : | instagram.com/remygardner |
Editor | : | Niko Fiandri |