MOTOR Plus-Online.com - Harga terbaru motor Kawasaki Ninja bulan Desember 2019.
Nama Kawasaki Ninja di Indonesia memang sangat melekat dan populer.
Enggak peduli motornya jika motor sport fairing, biker biasanya menyebut merek Kawasaki.
Kawasaki Ninja sendiri ternyata punya banyak tipe dan mungkin jarang diketahui biker.
Baca Juga: Dua Jempol! AM Fadly Resmi Sabet Gelar Juara ARRC AP250, Bawa Kawasaki Ninja 250 Juara Asia
Kawasaki Ninja memiliki banyak variannya bro.
Mulai dari motor bermesin 150 cc dengan 2-tak, sampai mesin 250 cc 4-tak dengan satu silinder dan dua silinder.
Bahkan ada Kawasaki Ninja yang punya empat silinder dengan kapasitas mesin mencapai 1000 cc bro.
Diambil dari website resmi Kawasaki Motor Indonesia, ternyata harga Ninja 250 cc adalah yang termurah dari semua jajaran Kawasaki Ninja.
Baca Juga: Melesat Bak Peluru, Pakai Komponen Ini Kapasitas Mesin Kawasaki Ninja 250 FI Bengkak Jadi 281 Cc
Source | : | Kawasaki Motor Indonesia |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR