Salut! Harley-Davidson Ini Jagonya Motor Listrik Buat Turing Lintas Negara, Ternyata di Sini Kehebatannya

Galih Setiadi - Selasa, 17 Desember 2019 | 14:07
Harley-Davidson LiveWire jadi motor listrik tangguh untuk turing lintas negara.
Electrek.co
Electrek.co
Harley-Davidson LiveWire jadi motor listrik tangguh untuk turing lintas negara.

Enggak percaya? Tonton dulu videonya di halaman berikutnya bro.

Baca Juga: Dibanderol Rp 28 Juta, Skema Cicilan Motor Listrik Gesit Cukup Terjangkau Cuma Rp 800 Ribuan

Video ini diunggah oleh losangelesharley pada Minggu (15/12/2019).

Yup, kedua biker itu bisa membuktikan ketangguhan Harley-Davidson LiveWire.

Motor listrik itu memiliki jarak tempuh sampai 146 mil atau setara dengan 235 km sekali pengisian daya.

Selain itu, motor listrik ini juga punya kehebatan lainnya.

Baca Juga: Wuih! Royal Enfield Siapkan Motor Listrik Beraliran Retro, Enggak Lama Lagi Meluncur?

Harley-Davidson LiveWire memakai sistem arus listrik DC dengan pengisian daya fast charging.

Selain itu, arus listrik DC juga cocok untuk motor listrik untuk penggunaan jarak jauh.

Source : Electrek.co, Rideapart.com
Editor : Aong


TERPOPULER