MOTOR Plus-online.com - Tren motor retro bakal makin menguat di tahun 2020.
Soalnya sejak 3 tahun lalu, banyak pabrikan motor gencar meluncurkan motor dengan tampilan retro.
Rumor motor retro terbaru, kali ini datang dari pabrikan yang rajin meluncurkan motor retro, Kawasaki.
Muncul kabar kalau Kawasaki akan melahirkan kembali motor legendaris mereka, yang dijuluki Mbah-nya Kawasaki Ninja.
Baca Juga: Raungannya Bikin Dompet Bergetar, Simak Video Suara Mesin Kawasaki Ninja 250 4 Silinder
Baca Juga: Jangan Sampai Keliru, Harga Kawasaki Ninja 250 Baru Naik Imbas Kenaikan BBNKB, Segini Harganya
Yup, brother pasti paham motor apa yang dijuluki Mbah-nya Kawasaki Ninja.
Yaitu Kawasaki GPZ900R, yang pertama kali membawa nama Ninja di tahun 1984.
Dikutip dari Young Machine, Kawasaki punya rencana melahirkan kembali GPZ900R namun dengan teknologi baru.
Rumor GPZ900R reborn bisa muncul, melihat positifnya respon pasar akan kompetitor GPZ900R yaitu Suzuki Katana.
Source | : | Young Machine |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR