Bensin Awal Tahun 2020

Kabar Bagus Buat Pemotor, Awal Tahun 2020 Harga Bensin Shell Malah Turun di Bawah Rp 10 Ribuan

Galih Setiadi - Jumat, 3 Januari 2020 | 09:13 WIB
Firman Hadi / MotorPlus
Harga bensin Shell alami penurunan masuk tahun baru 2020, segini harganya.

MOTOR Plus-online.com - Masuk tahun baru 2020, harga bensin Shell mengalami penurunan.

Per tanggal 1 Januari 2020, Shell Indonesia menyesuaikan harga bensin yang dijualnya.

Seperti yang kita tahu, Shell Indonesia menjual tiga jenis bensin untuk pemotor.

Yaitu Shell Reguler, Shell Super, dan Shell V-Power.

Baca Juga: Pemotor Dibuat Kaget, Video SPBU Misterius di Purwakarta, Harga Bensin dan Fasilitasnya Beda Banget

Baca Juga: Update Harga Bensin Akhir Tahun 2019, SPBU Pertamina, Shell, TOTAL, VIVO, dan BP Castrol, Oktan 90 Cuma Rp 7 Ribuan

Shell Reguler memiliki nilai oktan 90 sama seperti Pertalite yang dimiliki Pertamina.

Lanjut, Shell Super punya nilai oktan 92 yang bersanding dengan Pertamax milik Pertamina.

Sementara Shell V-Power menjadi jenis bensin paling mahal yang dijual shell dengan nilai oktan 95.

Lalu, gimana dengan harga bensin shell?

Baca Juga: Update Harga Bensin Shell Terbaru Desember 2019, Bensin Ini Jadi Lawan Serius Pertalite

Source : Shell Indonesia
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular