Beli Bensin Pertamina Non Tunai Dianggap Bahaya? Pertamina Bongkar Caranya Supaya Aman

Irsyaad Wijaya,Galih Setiadi - Rabu, 5 Februari 2020 | 18:15 WIB
Dok. MOTOR Plus
Ilustrasi pom bensin Pertamina.

MOTOR Plus-online.com - Saat ini, beli bensin Pertamina sudah semakin canggih, bro!

Soalnya, PT Pertamina (Persero) siap menerapkan pembayaran saat beli bensin secara non tunai alias cashless.

Setiap pembeli bensin Pertamina hanya perlu scan barcode melalui aplikasi MyPertamina.

Hal ini dibenarkan oleh Fajriyah Usman, Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero).

Baca Juga: Pertamina Siap Terapkan Sistem Pembayaran Non Tunai, Enggak Bisa Lagi Beli Bensin Full Tank

Baca Juga: Bensin Pertamina Lagi-lagi Turun Harga, Pertamax Turbo Paling Murah Dibanding Jenis Bensin Shell atau Total

"Metode pembayaran ini minimum beli 1 liter," buka Fajriyah beberapa waktu lalu.

"Bisa dengan harga dan liter, transaksinya akan lebih jelas," sambungnya.

Bukannya memakai smartphone saat isi bensin justru berbahaya?

Jangan khawatir, Pertamina punya tips jitu supaya aman saat isi bensin dan bayar non tunai.

Baca Juga: Bikers Jangan Sembarangan Selfie, 30 Aplikasi Smartphone Ini Harus Diwaspadai Karena Bisa Mencuri Data Penggunanya

Source : Otomotifnet.com
Penulis : Irsyaad Wijaya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular