Buntut Debt Collector Kroyok dan Gebuki Driver Ojek Online Kantor Mereka Diserbu

Aong - Kamis, 5 Maret 2020 | 07:00 WIB
Beritatrans.com
Kantor debt collector diserbu driver ojek online di Sleman

Baca Juga: Debt Collector Todongkan Pistol ke Penunggak Kreditan Bikin Warga Ketakutan, Motor Korban Nyaris Dirampas

Luthfi menyuruh temannya pergi lebih dulu karena takut dibuntuti, sementara dia tetap di lokasi.

Karena Lutfi masih di tempat kejadian akhirnya terjadi debat dan dianggap sok jagoan oleh para debt collector

Teman Lutfi datang untuk memisahkan keributan itu tapi karena jumlah debt collector 10 orang akhirnya terjadi pemukulan dan pengeroyokan. 

“Tiga pukulan di kening dan belakang telinga. Setelah pemukulan itu banyak warga yang datang dan para debt collector itu pergi,” ujar Lutfi dikutif dari Beritatrans.com.

Dari peritiwa itu Luthfi ditemani rekan ojol lain melapor ke Polsek Depok Timur.

Laporan tertuang dalam LP-B/47/III/2020/DIY/SLM/DPT.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular