MOTOR Plus-online.com - Pasar motor listrik memang masih kalah dibandingkan dengan motor konvensional.
Namun, perlahan-lahan motor listrik semakin menggeliat.
Hal ini terbukti dengan berbagai event atau pameran motor listrik.
Baik penjualan unit maupun edukasi produk ke masyarakat akan simpelnya motor yang menggunakan baterai sebagai penggeraknya ini.
Baca Juga: Calon Pembeli Masih Bingung Soal STNK dan BPKB Motor Listrik, Begini Penjelasan Polisi
Baca Juga: Video Jajal Sepeda Motor Listrik Custom Handmade, Biayanya Mulai Segini
Walau sudah ada beberapa produsen yang memproduksi motor listrik, Yamaha nampaknya masih enggan berkecimpung.
Apalagi pemerintah sudah mengeluarkan regulasi soal kendaraan, namun pabrik berlambang garpu tala ini belum tertarik.
Pihak Yamaha sendiri mengaku masih banyak pertimbangan matang sebelum ikut bersaing menjual produk motor listrik.
Menurut Anton Widiantoro yang menjabat Manager Public Relation PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), mengaku pihaknya enggan terburu-buru.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR