Street Manners: Pemotor Sering Jatuh dan Terlindas Saat Menyalip Bus atau Truk, Begini Anjuran Pakar Safety Riding

Ahmad Ridho - Kamis, 23 April 2020 | 15:15 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi pemotor mendahului kendaraan besar (bus).

MOTOR Plus-online.com - Menyalip kendaraan sering terlihat dilakukan pemotor.

Terlebih saat kondisi jalan lebar dan kosong, pemotor sering memacu kencang kendaraannya.

Tapi kadang salah perhitungan membuat pemotor jatuh terlempar ke kolong mobil dan terlindas.

Saat turing juga bikers sering menyalip kendaraan berukuran besar untuk mengejar waktu atau tiba di lokasi dengan cepat.

Baca Juga: Street Manners: Enggak Bisa Sembarangan, Begini Teknik yang Benar Menarik Motor yang Mogok di Jalan

Baca Juga: Street Manners: Efek di Rumah Saja Pemotor Malah Kebut-kebutan di Jalan Raya, Pakar Safety Riding Angkat Bicara

Tapi harus diingat, 70 persen kecelakaan di jalan raya terjadi diakibatkan menyalip.

Makanya, buat para pengendara motor, harus ingat 2 poin ini sebelum memutuskan menyalip pengguna jalan raya lain.

Poin-poin ini didapatkan langsung dari Jusri Pulubuhu, Chief Instructor Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC).

1. Jangan menyalip di tempat yang dilarang

Pertama, Jusri menjelaskan kita tidak boleh menyalip kendaraan lain, di tempat yang dilarang.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular