8 Langkah Gampang Bayar Pajak Kendaraan Lewat Samsat Online, Tinggal Klik Tagihan Pajak Langsung Terurus

Galih Setiadi - Rabu, 13 Mei 2020 | 11:22 WIB
BPRD Jakarta
9 langkah gampang bayar pajak kendaraan lewat Samsat Online.

MOTOR Plus-online.com - Bikers wajib tahu, ada 9 langkah gampang bayar pajak kendaraan lewat Samsat Online.

Yup, kini bayar pajak kendaraan dapat kemudahan berlipat ganda, bro.

Setelah denda pajak kendaraan dibebaskan sampai 29 Mei 2020.

Bahkan, bayar pajak kendaraan bermotor cuma tinggal klik atau sentuh layar ponsel saja.

Baca Juga: Dijamin Enggak Ribet, Begini Langkah-langkah Bayar Pajak Motor Pakai Samsat Online Jawa Barat di Tokopedia

Baca Juga: Asyik Nih, Denda Pajak Kendaraan Dibebaskan Sampai 29 Mei 2020, Warga Masih Sedikit yang Bayar Pajak Via Online

Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo bilang pihaknya sudah menyiapkan kemudahan bayar pajak kendaraan.

"Di masa pandemik ini, orang bayar pajak kendaraan tidak perlu ke Samsat. Dapat bayar dari rumah," tutur Sambodo dikutip dari Kompas.com.

Nah, brother enggak perlu repot-repot datang ke Samsat.

Lalu, gimana sih cara bayar pajak kendaraan kalau di rumah?

Baca Juga: Hore Bayar Pajak Kendaraan Bisa Ditunda Tanpa Denda Atau Bisa Bayar Online STNK Dikirim ke Rumah

Source : Kompas.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular