LEBARAN 2020

Tidak Pakai Masker, Pelanggaran Paling Banyak Di Surabaya Terdapat 852 Pelanggaran

Indra GT - Minggu, 24 Mei 2020 | 21:45 WIB
instagram/@dishubsurabaya
Hingga hari Jumat (22/05) ada 852 pelanggaran yang tidak memakai masker yang tercatat pada pos check point.

MOTOR Plus-online.com - Di Surabaya pelanggaran yang paling banyak adalah tidak memakai masker hingga mencapai 852 pelanggaran saat PSBB.

Hari Sabtu (23/05) merupakan hari ke-26 diterapkannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Surabaya.

Hingga hari Jumat (22/05) ada 852 pelanggaran yang tidak memakai masker yang tercatat pada pos check point.

Lalu pelanggaran yang dilakukan oleh pengedara motor yang membawa penumpang tapi tidak sama alamat KTPnya.

Baca Juga: Bikers Harus Waspada Nih, Sanksinya Tidak Bisa Perpanjang SIM Selama 6 Bulan Jika Melanggar PSBB

Baca Juga: Bikers Siap-siap, PSBB Surabaya Raya Tahap 2 Bakal Jauh Lebih Ketat, Ini Sanksinya Kalau Masih Melanggar

instagram/@dishubsurabaya
Hingga hari Jumat (22/05) ada 852 pelanggaran yang tidak memakai masker yang tercatat pada pos check point.

Ada sebanyak 191 pelanggaran yang tercatat di check point KTPnya tidak sama antara driver dengan yang dibonceng.

Begitu pula dengan pelanggaran yang dilakukan oleh kendaraan roda empat.

Ada sebanyak 543 pelanggaran yang membawa penumpang melebihi batas kapasitas maksimal 50%.

Harus menerapkan protokol kesehatan seperti memakai masker dan menerapkan physical distancing jika memang harus keluar rumah.

 

Baca Juga: Surabaya Sudah Terapkan PSBB, Banyak Kendaraan yang Masih Melanggar, Polisi: Kesadaran Rendah

Source : instagram/@dishubsurabaya
Penulis : Indra GT
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular