Gara-gara Balik ke Jakarta Tanpa SIKM, Nasib 4 Keluarga Pemudik Bikin Ngelus Dada, Begini Faktanya

Galih Setiadi - Rabu, 3 Juni 2020 | 07:27 WIB
TribunJakarta.com
Pendataan warga setelah mudik, ada empat keluarga pemudik yang wajib karantina mandiri.

MOTOR Plus-online.com - Nekat banget, cerita keluarga pemudik yang balik ke Jakarta tanpa SIKM bikin sedih.

Banyak pemudik yang nekat mudik atau balik ke Jakarta tanpa Surat Izin Keluar Masuk (SIKM).

Padahal, SIKM sendiri jadi dokomen penting buat pemudik saat masuk ke Jakarta.

Seperti pengalaman pemudik dari Jakarta ini bro.

Baca Juga: Gara-gara Satu Pemudik dari Jakarta Positif Virus Corona, Satu Kampung Langsung Dikarantina

Baca Juga: Pentingnya SIKM Untuk Menekan Penyebaran Virus Corona, Jalan Tikus Pemudik Dijaga 24 Jam

Kelurahan Papango, Tanjung Priok, Jakarta utara mendata warga yang baru datang di DKI Jakarta setelah mudik lebaran.

Hasilnya mengejutkan, 4 keluarga pemudik enggak mengantongi SIKM.

Hal itu disampaikan Lurah Papango, Maryono.

"Ada empat keluarga yang kembali ke Jakarta usai mudik tanpa mengantongi SIKM," ungkap Maryono dikutip dari TribunJakarta.com.

Baca Juga: Dompet Langsung Kempes, Masih Nekat Masuk Jakarta Tanpa SIKM, Pemudik yang Dikarantina Wajib Tes Covid Pakai Duit Pribadi

Source : TribunJakarta.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular