Baca Juga: Foto-foto Yamaha MX King 2020 Sudah Banyak Beredar, Benarkah Tampilan Depannya Seperti Ini?
Waktu merapikan motor, timbul keinginan Siwe untuk membangun MX King seperti gaya modifikasi dahulu kala.
“Pertama kali saya berkarir dalam modifikasi motor pada tahun 2005 dengan Yamaha Jupiter MX 135," buka Siwe.
Memang, Lent Automodified dikenal pionir dalam memodifikasi Yamaha MX series, menjadi bebek sport.
Apalagi, Siwe juga pernah memiliki semua generasi Yamaha MX series ini.
Baca Juga: Modifikasi Yamaha NMAX Pakai Winglet MotoGP, PnP dan Terjangkau
Sebagai spesialis bodi kit dari fiberglass, Siwe membuat ulang bodi depan, undercowl, dan sepatbor depan.
Desainnya tentu ala motor sport seperti gaya MX terdahulu, yang jadi ciri khas Lent Automodified.
Biar beda, bodi depan kemudian dipasangkan headlamp copotan Yamaha Mio Soul GT.
Source | : | Otomotifnet.gridoto.com |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR